Jumat, 08 Maret 2013

Bagang Nelayan



Bagang Nelayan


Nusantara kita tercinta ini, selain dianugrahi berbagai sumber daya hayati yang berlokasi di daratan, juga tidak kalah kaya dan beragamnya adalah sumber daya hayati di lautan.

Sejauhmana kita sebagai warga bangsa dan para penyelenggara Negara mempunyai perhatian dan keinginan memanfaatkan sumber daya hayati yang berada di perairan laut.  Telah lama dikenal bahwa terdapat beberapa etnik saudara sebangsa yang mempunyai tradisi dan keahlian di laut diantaranya para nelayan yang membangun bagang di tengah laut sebagai bagian dari sarana keseharian dalam menangkap ikan.    Namun ternyata yang dapat diusahakannya selama ini hanya dapat menjangkau sebagian kecil potensi dan dekat dari daratan.   

 Betapa kekayaan laut nusantara jauh di tengah samudra belum banyak tergarap warga bangsa atau malah telah dimanfaatkan orang lain.?.   Karena apa.?.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar